Friday, November 2, 2012

IKAN PRASEJARAH 6-ARAPAIMA GIGAS


ARAPAIMA merupakan ikan air tawar berukuran raksasa yang dapat ditemui di Sungai Amazon, Brasil, sedangkan di Asia terdapat di sekitar wilayah Thailand dan Vietnam, seperti Sungai Mekong. Mereka biasanya hidup di perairan yang dalam dan agak berlumpur.

Si betina menyimpan telurnya di dalam mulut hingga menetas menjadi larva ikan kecil. Pada penelitian baru-baru ini, ikan arapaima diduga berada dalam ancaman para penangkap ikan.keadaan Fizik arapaima mirip dengan ikan arowana, hanya ukurannya puluhan kali lipat dari arwana.

Arapaima adalah memang kerabat dekat dari arowana , Arapaima Amazon kadang-kadang dianggap sebagai ikan air tawar terbesar di dunia.

Menurut deskripsi awal, ikan ini boleh membesar sampai dengan 4,5 meter , sedangkan beratnya boleh mencapai 225 kg. Tetapi sekarang ini, ikan sebesar itu jarang ditemukan dan arapaimas dewasa, sekarang ini paling hanya berkisar rata-rata 2 meter. predator ini bergerak lambat dan makanannya adalah ikan kecil, atau apapaun jika itu kecil maka akan dimakan langsung dengan mulut lebarnya.

No comments:

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...